• Warisan Bahari Indonesia

Sejak kedatangan para penutur rumpun bahasa Austronesi dan mendiami pulau-pulau di Nusantara, bangsa ini sudah menjadi Bangsa Bahari. Mereka mendiami pulau-pulau di Nusantara dengan berbeda-beda kebudayaannya, tergantung dari lingkungan alam tempatnya hdup.

Dari beberapa kelompok masyarakat bahari, lama-kelamaan terbentuk kerajaan bahari seperti Sriwijaya, Mataram, Singhasari, Majapahit, dan Goa-Tallo (Makassar). Mereka juga menciptakan aturan-aturan kebaharian yang menunjukkan kedaulatannya di laut. Dari sinilah gagasan penyatuan Nusantara dimulai.

Dalam upaya menjalankan kehidupannya di Nusantara, anak Bangsa Bahari ini menciptakan moda transportasi air dengan teknologi “kerok” serta teknologi “papan-ikat dan kupingan pengikat”.

Anak Bangsa Bahari ini membentuk kelompok-kelompok suku bangsa yang seluruh hidupnya di laut. Dikenal ada suku bangsa Bajo, Ameng Sewang, dan Orang Laut. Peralatan menangkap ikannya juga bermacam-macam, tergantung di perairan yang bagaimana ikan ditangkap.

Info Buku
ISBN 978-602-433-202-0
Dimensi 16 x 24 cm
Jenis Cover softcover
Jenis Kertas HVS
Berat 250 gram
Jumlah Halaman xii + 120 hlm
Tahun Terbit 2017

Tulis ulasan

Catatan: HTML tidak diterjemahkan!
    Jelek           Bagus

Warisan Bahari Indonesia

  • Rp.92.500


Produk Terkait

Konflik Nelayan

Konflik Nelayan

Isu utama konflik nelayan berkisar pada masalah do..

Rp.65.000

Malam Bencana 1965 Dalam Belitan Krisis Nasional: Bagian II Konflik Lokal

Malam Bencana 1965 Dalam Belitan Krisis Nasional: Bagian II Konflik Lokal

Peristiwa dini hari tanggal 30 September 1965 dapa..

Rp.110.000

Etnologi Gerbang Memahami Kosmos

Etnologi Gerbang Memahami Kosmos

Buku ini pada awalnya merupakan bahan kuliah untuk..

Rp.130.000

Tags: Sejarah, Sosial, Budaya, Antropologi, Arkeologi

Klik Chat Di Whats App