Sebuah Aliansi di Laut Sulawesi, Siau, dan Spanyol (1581-1677) mengisahkan peristiwa yang terjadi antara dua kerajaan, Siau dan Spanyol, di wilayah terpencil dunia: laut Kepulauan Sulawesi dan Maluku. Kedua lautan ini menjadi fokus lokasi di buku ini, wilayah perairan yang baru saja ditemukan oleh orang-orang Eropa dalam pencarian rempah-rempah.
Buku ini memulihkan memori tentang beberapa halaman sejarah Spanyol yang terlupakan di wilayah Indonesia, berkaitan dengan garis antimeridian Tordesillas yang membagi dunia antara Spanyol dan Portugal pada abad ke-16 dan ke-17.
Aliansi dengan Raja Siau serta konflik Perusahaan Hindia Timur (VOC) dengan kesultanan tetangga, seperti Ternate, menandai kehadiran terakhir Spanyol, pada tahun 1677.
Info Buku | |
ISBN | 978-623-321-324-0 |
Dimensi | 21 x 25 cm |
Jenis Cover | Soft Cover |
Jenis Kertas | Art Papers |
Berat | 800 Gram |
Jumlah Halaman | 180 halaman |
Penerbit | Yayasan Pustaka Obor Indonesia |
Sebuah Aliansi di Laut Sulawesi: SIAU dan Spanyol (1581-1677)
- Yayasan Pustaka Obor Indonesia
- Penulis: Juan Carlos Rey Salgado,dkk
- Ketersediaan: Tersedia
-
Rp.325.000
Produk Terkait
Tags: Sebuah Aliansi di Laut Sulawesi: SIAU dan Spanyol (1581-1677)